Pengen masak yg simpel2 aja, terus ingat pernah nyimpen resep punya mba dianayupuspitasari, izin recook ya mba..suka karena simpel masaknya. Telur rebusnya sudah ada, tinggal di eksekusi, lumayan cepet untuk segera disantap makan siang. Kmrn sudah pernah buat krengsengan, sekarang telur bumbu petis lg, mumpung petisnya masih ada.. sy tulis ulang kembali resepnya, trims mba dian..😁
Resep Membuat Telur Bumbu Petis
Recook by. siska_dewi_lestari
BAHAN :
- 5 butir telur rebus
- 4 siung bawang putih, geprek kemudian iris tipis
- 1 ruas kencur, geprek
- 2 sdm petis udang
- 350 ml air
- daun bawang, iris-iris
- cabe rawit merah
- gula , merica dan garam secukupnya
- bawang goreng
CARA MEMBUAT :
1. Tumis bawang putih dan kencur dg sedikit minyak sampai wangi
2. Masukkan petis dan air, aduk-aduk hingga petis tercampur rata dg air dan tidak menggumpal.
3. Masukkan telur, garam, merica dan gula. Jika suka pedas tambahkan cabe rawit. Masak hingga matang dan tingkat kekentalan yg diinginkan..terakhir masukan daun bawang, sajikan dg taburan bawang goreng yg banyak.
Resep Membuat Telur Bumbu Petis
Recook by. siska_dewi_lestari
BAHAN :
- 5 butir telur rebus
- 4 siung bawang putih, geprek kemudian iris tipis
- 1 ruas kencur, geprek
- 2 sdm petis udang
- 350 ml air
- daun bawang, iris-iris
- cabe rawit merah
- gula , merica dan garam secukupnya
- bawang goreng
CARA MEMBUAT :
1. Tumis bawang putih dan kencur dg sedikit minyak sampai wangi
2. Masukkan petis dan air, aduk-aduk hingga petis tercampur rata dg air dan tidak menggumpal.
3. Masukkan telur, garam, merica dan gula. Jika suka pedas tambahkan cabe rawit. Masak hingga matang dan tingkat kekentalan yg diinginkan..terakhir masukan daun bawang, sajikan dg taburan bawang goreng yg banyak.